NGALOR-NGIDUL BEKASI: Bekasi Kota Pancasila? (Radar Bekasi, Jumat, 12 Maret 2010)

Pada hari ulang tahun Kota Bekasi yang ke-13, 10 Maret 2010, saya kaget alang kepalang. Kaget, karena Wali Kota Bekasi Mochtar Mohamad bergerak amat cepat secepat kilat memproklamirkan niat, gagasan, dan ambisinya untuk mengganti julukan Kota Bekasi sebagai Kota Patriot menjadi Kota Pancasila.
Lanjutkan membaca “NGALOR-NGIDUL BEKASI: Bekasi Kota Pancasila? (Radar Bekasi, Jumat, 12 Maret 2010)”